Judul Buku             : MESIN-MESIN FLUIDA

Penulis                    : Dr. Nita C.V Monintja, ST, MT

Penerbit                  : Unsrat Press

Tahun Terbit         : 2022

 

Deskripsi :

Buku ajar mata kuliah Mesin-Mesin Fluida ini disusun sesuai dengan kurikulum mata kuliah Mesin-Mesin Fluida di Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Sam Ratulangi Manado. Mata kuliah Mesin-Mesin Fluida (TMN3103) dengan bobot 2 sks adalah mata kuliah yang diberlakukan pada kurikulum Jurusan Teknik Mesin.

Adapun mata kuliah ini adalah salah satu mata kuliah wajib yang terdapat di semester V Program Studi S1 Teknik Mesin, Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik Unsrat Manado.  Melalui buku ajar ini, diharapkan mahasiswa dapat lebih memahami serta lebih banyak mendapatkan pengetahuan mengenai Mesin-Mesin Fluida.