

KEPEMIMPINAN DIGITAL
KEPEMIMPINAN DIGITAL Rancang Sampul : Art Division Unsrat Press Judul E-Book : KEPEMIMPINAN DIGITAL Penulis : Dra. Trilke Erita Tulung. M.Si & Tim Edtitor : – Victor Lengkong – Genita Lumintang Penerbit : Unsrat Press Jl. Kampus Unsrat Bahu Manado 95115 Email : percetakanunsrat@gmail.com Deskripsi : Puji syukur penulis panjatkan kepada […]
KEPEMIMPINAN DIGITAL
Rancang Sampul : Art Division Unsrat Press
Judul E-Book : KEPEMIMPINAN DIGITAL
Penulis : Dra. Trilke Erita Tulung. M.Si & Tim
Edtitor : – Victor Lengkong
– Genita Lumintang
Penerbit : Unsrat Press
Jl. Kampus Unsrat Bahu Manado 95115
Email : percetakanunsrat@gmail.com
Deskripsi : Puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat-Nya, penulis dapat menyelesaikan tulisan ini dengan judul Kepemimpinan Digital. Buku ini disusun untuk memberikan pemahaman yang lebih mendalam mengenai peran kepemimpinan digital dalam menghadapi tantangan dan peluang yang muncul akibat kemajuan teknologi yang pesat di berbagai sektor. Era digital yang semakin berkembang telah mengubah cara organisasi beroperasi, berinteraksi dengan konsumen, serta beradaptasi terhadap perubahan global. Oleh karena itu, pemimpin yang mampu mengelola perubahan dan memanfaatkan teknologi secara efektif sangat dibutuhkan untuk membawa organisasi ke arah yang lebih baik.